Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Pada saat Ini bisa dikatakan bahwasanya MotoGP merupakan tontonan Balap motor yang paling di gemari dan diminati di dunia. MotoGP mampu menyingkirkan pamor dari ajang balapan bergengsi lainnya seperti WSBK, Super Moto, Moto Cross hingga Isle Of Man.


Lantas yang ingin kita bahas kini ialah perbedaan antara MotoGP dan WSBK langsung saja berikut penjelasannya.

Motor


Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Motor yang di gunakan ole MotoGP dengan yang digunakan oleh WSBK sangatlah berbeda karena Pada Ajang MotoGP Motor yang digunakan merupakan motor yang khusus untuk ajang tersebut sedangkan motor WSBK di komersilkan atau di perjual belikan bagi Konsumen.

Sejarah


Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Sejarah MotoGP bermula dari kejuaraan Eropa saat meletusnya perang dunia kedua. Kemudian pada tahun 1949, kejuaraan Eropa itu berubah menjadi World Speed Championship.


Sedangkan WSBK berasal dari Amerika Kemudian pada tahun 1988, istilah Superbike World Championship mulai dikenal dengan beberapa kategori.

Kalender Balap


Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Mulai musim 2018, MotoGP memiliki 19 seri karena Thailand kini menjadi tuan rumah baru.

Tahun depan, kemungkinan jumlah seri akan kembali bertambah menjadi 20 seri dalam semusim, ini setelah Finlandia nanti bisa menjadi tuan rumah.

Sedangkan pada ajang WSBK, hanya ada 12 seri dalam satu musim. Namun untuk ajang ini, terdapat dua hari race yang berlangsung pada hari Sabtu dan Minggu.

Rem


Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Keistimewahan Motor di MotoGP sendiri di bolehkan untuk menggunakan Rem Karbon. Penggunaan rem karbon ini punya kelebihan dibanding yang biasa.

Sistem pengereman menggunakan piringan karbon ini lebih dipilih karena daya cengkeramnya yang kuat. sedangkan di WSBK mereka menggunakan Rem Baja Yang biasa di pakai pada Motor di Jalan Raya.

Jumlah Motor


Perbedaan MotoGP dan WSBK yang Jarang Diketahui

Tidak diragukan MotoGP memiliki Prestise yang lebih dari pada WSBK, di MotoGP Pembalap Memiliki Motor lebih dari satu sedangkan di WSBK pemblap hanya memiliki 1 motor. Hal ini berhubungan dengan Suntikan dana yang di berikan berbeda.


Demikianlah perbedaan MotoGP VS WSBK yang jarang diketahui. Semoga dengan artikel ini bisa menambah wawasan sobat tentang perbedaan MotoGP dan WSBK.

0 Comments

Posting Komentar